Sebenarnya apa itu masa lalu, masa sekarang dan masa depan? Dimana batasannya? Satu detik yang lalu pun bergerak cepat menjadi momen masa lalu. Seringkali kita terlalu cepat menyesal dan menyalahkan masa lalu yang terlalu cepat bergerak, atau menunggu terlalu lama untuk masa depan yang diimpikan, sampai lupa kalau kita dihadiahi hari ini. Masa lalu menjadi penyebab untuk kita di hari ini, dan tidak...